Uncategorized

Kenali Nutrisi dan Manfaat Blackcurrant bagi

Kenali Nutrisi dan Manfaat Blackcurrant bagi Kesehatan Tubuh - Alodokter

PELANGIQQ LOUNGE – Meski buah ini berukuran kecil, manfaat blackcurrant bagi kesehatan sangatlah besar. Beragam kandungan nutrisi yang ada dalam blackcurrant tak hanya baik untuk menjaga daya tahan tubuh, tetapi juga memelihara fungsi berbagai organ tubuh.

Blackcurrant (Ribes nigrum) adalah buah yang berasal dari Eropa. Tanaman ini dapat tumbuh subur di tanah yang lembap. Tak hanya di kenal dengan warnanya yang hitam, buah ini ternyata memiliki warna lain, yaitu merah, merah muda, dan putih.

1. Memperkuat imunitas tubuh

Selama masa pandemi COVID-19 seperti sekarang ini, menjaga daya tahan tubuh agar tetap kuat tentunya menjadi hal yang penting untuk dilakukan. Oleh karena itu, Anda di s arankan untuk selalu mengonsumsi makanan bernutrisi.

Salah satu pilihan makanan yang dapat Anda konsumsi adalah blackcurrant.

2. Meredakan peradangan

Peradangan dalam tubuh biasanya dapat menimbulkan beberapa gejala atau keluhan, seperti nyeri dan pembengkakan. Kandungan asam gamma linolenat atau GLA di dalam ekstrak minyak blackcurrant di ketahui dapat meredakan gejala peradangan tersebut.

Bahkan, beberapa penelitian menyatakan bahwa kandungan GLA efektif untuk meredakan gejala peradangan akibat penyakit tertentu, misalnya rheumatoid arthritis.

3. Menurunkan kadar kolesterol

Blackcurrant mengandung serat dan antioksidan yang baik untuk menurunkan kadar kolesterol dalam tubuh.

Selain itu, kedua kandungan tersebut juga baik untuk mencegah penumpukan kolesterol di pembuluh darah (aterosklerosis) yang dapat menyebabkan terjadinya penyakit kardiovaskular, seperti stroke dan penyakit jantung.

4. Mengontrol tekanan darah

Kandungan kalium dan antioksidan pada blackcurrant menjadikan buah ini baik di konsumsi untuk mengontrol tekanan darah. Kalium merupakan salah satu mineral yang berperan dalam menjaga tekanan darah agar tetap stabil.

Namun, untuk menurunkan dan menjaga tekanan darah tetap stabil, Anda juga di sarankan untuk menjalani gaya hidup sehat, misalnya dengan membatasi asupan garam, berolahraga secara rutin, mengurangi stres, dan mencukupi waktu istirahat.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *