BERITA UNIK

Buah Kaya Serat dan Manfaatnya

12 Buah Kaya Serat dan Manfaatnya - Alodokter

PelangiQQLounge – Konsumsi buah kaya serat sering d ilakukan untuk melancarkan buang air besar. Tak hanya itu, memenuhi kebutuhan serat harian juga bermanfaat bagi kesehatan, mulai dari mencegah obesitas hingga penyakit jantung.

Serat adalah jenis karbohidrat kompleks yang berperan penting dalam menjaga kesehatan, mulai dari mencegah konstipasi dan melancarkan buang air besar (BAB), menurunkan kolesterol, menjaga berat badan, hingga mencegah di abetes.

1. Alpukat

Alpukat memiliki beragam nutrisi penting yang baik untuk kesehatan, salah satunya adalah serat. Dalam 1 porsi buah kaya serat ini, atau setara dengan 100 gram, terkandung sekitar 6,7 gram serat.

Selain kandungan seratnya yang di kenal baik untuk menjaga kesehatan pencernaan, alpukat juga mengandung lutein dan zeaxanthin yang berperan penting untuk menjaga kesehatan mata. Kedua zat tersebut bertindak sebagai antioksidan yang dapat mencegah terjadinya degenerasi makula.

2. Pir

Buah pir menjadi buah kaya serat lainnya yang dapat di konsumsi guna memenuhi kebutuhan serat harian Anda. Hanya dengan mengonsumsi 1 buah pir berukuran sedang, Anda sudah bisa memperoleh sekitar 5,5 gram serat.

Selain serat, pir juga termasuk buah dengan indeks glikemik yang rendah, sehingga aman di konsumsi oleh penderita di abetes.

3. Apel

Sudah lama dik enal sebagai camilan saat diet, apel merupakan buah kaya serat. Dengan mengonsumsi 1 buah apel berukuran sedang, Anda bisa mendapatkan sekitar 4,5 gram serat yang bermanfaat untuk menjaga kesehatan pencernaan. Selain itu, apel juga mengandung serat larut pektin yang efektif untuk menurunkan kadar kolesterol.

4. Jeruk

Selain dikenal kaya vitamin C yang dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh, jeruk juga kaya akan serat yang dapat meningkatkan kesehatan pencernaan. Dengan mengonsumsi 1 buah jeruk berukuran sedang, Anda sudah bisa mendapatkan 3 gram serat.

Meskipun ada beragam manfaat jeruk untuk kesehatan, buah kaya serat ini sebaiknya tidak dikonsumsi secara berlebih oleh penderita GERD maupun sakit maag. Kandungan asam dalam jeruk mungkin akan mengiritasi lambung dan membuat kondisi tersebut menjadi makin parah.

5. Pisang

Dikenal dengan kandungan potasiumnya yang tinggi sehingga dapat mencegah kram otot, pisang juga termasuk salah satu buah kaya serat. Pasalnya, dalam 1 buah pisang berukuran sedang terkandung 3 gram serat.

Meskipun kandungan serat di dalam pisang baik untuk menjaga kesehatan saluran cerna, orang yang memiliki intoleransi pati justru dapat mengalami konstipasi saat mengonsumsi buah ini. Untuk mencegahnya, pilihlah pisang yang sudah matang dan jangan mengonsumsinya secara berlebih.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *