BERITA UNIK

Beberapa Makanan yang Bikin Kenyang Lebih Lama

PELANGIQQ LOUNGE – Beberapa Makanan yang Bikin Kenyang Lebih Lama. Pernahkah Anda merasa cepat lapar walaupun sudah atau belum lama makan? Situasi ini dapat menggoda Anda untuk makan berlebihan sehingga berat badan jadi naik. Supaya tidak cepat lapar, sebaiknya Anda konsumsi berbagai makanan yang bikin kenyang lebih lama.

Makanan yang bikin kenyang memiliki beberapa karakterisitik, salah satunya memiliki kandungan protein yang tinggi. Sebuah studi membuktikan, protein adalah makronutrien yang paling mengenyangkan.

Selain itu, makanan yang membuat kenyang lebih lama biasanya mengandung banyak serat. Kandungan serat dapat memperlambat proses pengosongan lambung dan meningkatkan waktu pencernaan sehingga menunda rasa lapar.

Berikut adalah berbagai makanan penunda lapar yang bisa Anda konsumsi supaya kenyang lebih lama.

Selain sehat, ternyata kentang rebus juga menjadi makanan yang bikin kenyang.

Beberapa Makanan yang Bikin Kenyang Lebih Lama

1. Kentang rebus

Merasa bosan dengan nasi? Cobalah ganti sumber karbohidrat Anda dengan kentang rebus. Tidak banyak orang yang tahu bahwa kentang rebus termasuk makanan yang bikin kenyang lebih lama.

kentang mengandung protein bernama proteinase inhibitor 2 (PI2) yang mampu mengontrol nafsu makan. Ini menjadi salah satu alasan mengapa kentang rebus di percaya sebagai makanan penunda lapar.

Di tambah lagi, kentang rebus mengandung banyak vitamin dan mineral yang baik untuk kesehatan, seperti vitamin C dan kalium.

2. Telur

Meski ukurannya tergolong kecil, telur juga di anggap sebagai makanan yang bikin kenyang tahan lama. mengonsumsi telur saat sarapan dapat meningkatkan rasa kenyang dan mengurangi asupan kalori selama 36 jam, di bandingkan dengan mengonsumsi kue.

Telur merupakan salah satu makanan yang bikin kenyang

Telur adalah sumber protein berkualitas tinggi. Satu buah telur berukuran besar mengandung 6 gram protein, termasuk sembilan asam amino esensial yang penting bagi tubuh kita.

3. Oatmeal

Oatmeal adalah salah satu sarapan populer di dunia. Namun, belum banyak yang tahu kalau makanan ini juga tergolong dalam daftar makanan yang mengenyangkan.

merasa lebih kenyang dan terhindar dari rasa lapar setelah mengonsumsi oatmeal, di bandingkan dengan partisipan yang mengonsumsi sereal instan saja.

Tidak hanya itu, partisipan yang berada di dalam grup oatmeal terbukti mengonsumsi kalori lebih sedikit pada makan siang.

Oatmeal di anggap sebagai makanan penunda lapar karena mengandung serat. Selain itu, makanan ini juga mampu menyerap air di dalam tubuh.

4. Ikan

Tahukah Anda kalau asam lemak omega-3 yang di kandung ikan dapat membuat kita merasa kenyang lebih lama?

asam lemak omega-3 dapat membawa perasaan kenyang lebih lama pada partisipan yang obesitas atau memiliki berat badan berlebih.

kualitas protein ikan dan daging ayam. Hasilnya, protein ikan di anggap lebih mampu membuat pesertanya merasa kenyang.

5. Daging tanpa lemak

Daging tanpa lemak adalah makanan berprotein tinggi yang mengenyangkan. Misalnya daging sapi, yang mampu mencetak angka 176 pada indeks kekenyangan. Angka ini menunjukkan bahwa daging sapi menjadi makanan tinggi protein yang paling mengenyangkan setelah ikan.

orang yang mengonsumsi daging berprotein tinggi pada siang hari cenderung makan malam 12 persen lebih sedikit, di bandingkan mereka yang mengonsumsi makanan berkarbohidrat tinggi di siang hari.

6. Greek yogurt

Greek yogurt adalah salah satu makanan yang bikin kenyang

Di bandingkan dengan yogurt biasa, Greek yogurt memiliki tingkat ketebalan tekstur dan kadar protein yang lebih tinggi.

7. Sayuran

Sayuran adalah makanan yang mengenyangkan sekaligus menyehatkan. Sebab, makanan ini mengandung vitamin, mineral, dan senyawa tumbuhan yang dapat menguntungkan kesehatan.

Selain itu, sayuran mengandung serat dan air, yang bisa membuat Anda merasa kenyang lebih lama. Makanan ini juga sulit di kunyah sehingga di percaya dapat membuat Anda merasa lebih kenyang.

mengonsumsi salad dengan porsi besar sebelum melahap pasta, mampu meningkatkan rasa kenyang dan mengurangi total asupan kalori.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *