Uncategorized

Selain itu, efek samping obat-obatan, pilihan makanan yang tersedia, atau kekurangan nutrisi tertentu juga turut berkontribusi terhadap tinggi atau rendahnya nafsu makan.

Cara Meningkatkan Nafsu Makan

Jangan biarkan nafsu makan hilang hingga berhari-hari karena dapat menyebabkan tubuh kekurangan gizi dan mengalami gangguan kesehatan. Berikut adalah beberapa cara yang bisa membantu menambah nafsu makan:

1. Rajin berolahraga

Perlu di ketahui bahwa olahraga dapat menambah nafsu makan. Hal ini karena aktivitas fisik seperti berolahraga dapat membakar kalori dan menguras energi, sehingga tubuh akan merasa lapar dan butuh makan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *